Israel Membasmi Generasi Palestina







Perang selalu menjadikan anak-anak sebagai korban. Apalagi sebuah pembantaian yang dilakukan bangsa yang tak beradab. dari beberapa perang yang terjadi, anak-anak selalu jadi korban.









Meninggal dunia, luka-luka dan mengalami trauma secara psikologis menjadi hal yang biasa ketika perang. misalnya saja saat ISreal menyerang Palestina dengan membabi-buta. Bom curah yang berpencar di udara kemudian nmeledak menghancurkan sudut-sudut kota Gaza.
Warga Gaza terkepung dari setiap sudut. Tak ada jalan keluar kecuali melewati Mesir. Itupun melalui pemeriksaan yang ketat. jadilang bangsa palestina seperti berada dalam penjara. sepeti Guantanamo yang dikenal sebagai penjara yang sangat menakutkan. begitulah Palestina. Terkurung dalam sangkar, lalu di basmi dari udara dengan bom beracun, dari laut, dan dari darat. Dan ingat, disana banyak anak-anak Palestina yang tak bisa berkutik. Mereka hanya bersandar pada nasib apakah masih bisa bertahan hidup.

3 comments:

wendra wijaya said...

Semoga duka itu cepat berlalu...

Yannie said...

Damailah duniaku...

Anonymous said...

perempuan dan anak menjadi pihak yang paling rentan dalam perang..
kadang bertanya dimana rasa kemanusiaan orang-orang itu semua..

Post a Comment

ISI APA ADANYA

 

© Copyright berandamao . All Rights Reserved.

Powered By Blogger Thanks to Blogger Templates | punta cana dominican republic